Bali Jadi Provinsi Pelaksana PPKM Mikro Terbaik, Panglima TNI Beri Penghargaan kepada Gubernur

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto memberikan Piagam Penghargaan kepada Gubernur Bali I Wayan Koster di Pangkalan Udara AU I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Senin (4/10/2021). Pemberian Piagam Penghargaan dari Mabes TNI ini bentuk apresiasi kepada Gubernur Bali atas pencapaian sebagai pelaksana PPKM Mikro terbaik Provinsi dan Kabupaten/Kota. Provinsi […]

Continue Reading

Disebut Pernah Temui SBY Minta Marzuki Alie Jadi Sekjen Demokrat, Kubu Moeldoko: itu Tidak Benar

Kuasa hukum Partai Demokrat kubu KSP Moeldoko, Rusdiansyah angkat bicara terkait ungkapan Juru Bicara Partai Demokrat kubu Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) Herzaky Mahendra Putra, mengenai adanya pertemuan antara Moeldoko dengan SBY beberapa tahun lalu. Herzaky mengatakan, KSP Moeldoko yang masih menjabat sebagai Panglima TNI mendatangi SBY di kediamannya di Cikeas, […]

Continue Reading